IDE PROMOSI RESTORAN

promosi

IDE PROMOSI RESTORAN

pid agency restoran, memberikan 11 ide promosi restoran, ide ini banyak digunakan oleh restoran di seluruh dunia. Ide promosi restoran dapat menaikan sales dan menambah pengunjung baru, tetapi ide promosi restoran ini tidak selalu berkerja dengan baik di semua restoran tergantung dari tipe pelanggan, lokasi restoran dan harga jual.  Ide promosi restoran ini perlu dicermati baik dari segi biaya promosi maupun dari waktu dan kesiapan team untuk menjalankannya. Semoga ide promosi restoran ini dapat menginspirasi Anda.

1. Ide Promosi Restoran, Beli 2 Bayar 1

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk menu yang mempunyai food cost rendah, dibawah 30%.  Ide promosi restoran ini tidak boleh sering 2 dilakukan karena akan membuat BAD IMAGE, citra yang buruk terhadap brand.  Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan add on promo menu seperti minuman, dessert dengan harga agak miring.

contoh: 2 spaghetti dengan harga 1 dan dapatkan hot cafelatte dengan harga 20% lebih murah

2. Ide Promosi Restoran, Hiburan Tambahan

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang mempunyai ruangan yang luas. Ide promosi restoran ini, menyajikan live musik, sulap atau atraksi akrobat. Ide promosi restoran ini boleh dilakukan sesering mungkin asalkan biaya dapat diperhitungkan optimal. Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menyajikan menu appetizer dan dessert yang lebih komplit, atau bisa kerja sama dengan minuman (beer) untuk memberikan sponsor.

contoh: live music every tuesday get special price on 2 glass beer

3. Ide Promosi Restoran, Tema Menu Khusus

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang mempunyai suplyer bahan baku yang koperatif dan chef yang kreatif. Ide promosi restoran ini, memberikan menu khusus. Ide promosi restoran ini boleh dilakukan sesering mungkin dengan tema yang berbeda beda . Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menjual paket menu set untuk 2 orang atau keluarga

contoh: Crab festival, get Kalimantan Crab in any sauce just for Rp 150.000 per pc , normal price Rp 260.000. or get Seafood package for 2 for Rp 250.000 (get shrimp salad, kalimantan crab, toge cah ikan asin, white rice, sambel and mint sekoteng)

4. Ide Promosi Restoran, Adakan Kontes

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang customernya banyak orang muda. Ide promosi restoran ini, mengadakan kontes makan atau minum. Ide promosi restoran ini boleh dilakukan sesering mungkin dengan kontes yang berbeda beda tentunya . Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menjual dessert untuk take away.

contoh: Makan spaghetti Chilli Chiken, pedas paling cepat dikasih hadiah  kaos atau topi dan voucher beli dessert dengan harga khusus

5. Ide Promosi Restoran, Manfaatkan Momentum

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang berlokasi di mal atau tempat ramai pengunjung. Ide promosi restoran ini, mengadakan promosi mengusung hari besar atau liburan. Ide promosi restoran ini boleh dilakukan sesering mungkin dengan menawarkan menu sesuai momentumnya . Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan entertaiment dan menjual paket menu set.

contoh: New Year’s Feast, 2 orang dengan 2 ayam bakar taliwang serta kangkung plecing dan 2 juice timun suir, non stop lumpia appetizer serta refilable ice tea dengan sajian musik dari band ternama.

Ide manfaatkan momentum: New Year, Imlek, Valentine, Waisak, Ramadhan, Idul Fitri, Hari Ibu, Natal.

6. Ide Promosi Restoran, Hari Ultah Restoran

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang memiliki pelanggan tetap. Ide promosi restoran ini, mengadakan promosi sewaktu restoran berultah. Ide promosi restoran ini boleh dilakukan setahun sekali dengan memberikan kado kepada pelanggan regular (terdaftar dalam membership) atau pelanggan yang datang lebih dari 3 kali sebulan (perlu ada kartu bantu) . Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan acara musik dan foto foto

contoh: Ultah restoran ke 5 tahun, semua pelanggan yang datang lebi dari 3 kali dalam sebulan dapat hadiah langsung gantungan kunci dan foto bersama owner restoran dan mengikuti undian bola kaca dengan hadiah voucher makan dan hadiah lainya.

buat acara dengan lebih meriah, misalnya tepatkan dengan ganti seragam baru, launching menu baru, bisa juga gunakan buku menu baru denga foto makanan yang baru.

7. Ide Promosi Restoran, Happy Hour

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang memiliki lokasi dekat perkantoran. Ide promosi restoran ini, mengadakan promosi menjual makanan (makanan pembuka) atau minuman (kopi, teh atau beer) dengan harga khusus. Ide promosi restoran ini boleh dilakukan satu hari dalam seminggu selama 2 jam saja. Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menawarkan menu utama.

contoh: 50% for Beer or Coffee 4-6pm setiap hari kamis. bila anda pesan menu dinner kami dapatkan dessert gratis

8. Ide Promosi Restoran, Facebook

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang memiliki pelanggan orang bergadet. Ide promosi restoran ini, memberikan apetizer gratis bagi anda yang foto dan up date status facebooknya di restoran (iklan utuk kita).  Ide promosi restoran ini boleh dilakukan selama restoran membutuhkan publikasi social media. Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menawarkan paket menu set

contoh: free dinner roll just Facebook us, upload fotokamu di FB dan dapatkan roti pembuka gratis

9. Ide Promosi Restoran, Random Prize

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang memiliki lokasi di mal atau high traffic. Ide promosi restoran ini, memberikan hadiah gratis bisa souvenir maupun voucher kepada pelanggan ke 100, 150 dalam seminggu, atau pelanggan yang memakai baju paling kompak.  Ide promosi restoran ini boleh dilakukan selama restoran membutuhkan publikasi, lakukan ide promosi restoran ini ketika mal ramai oleh pengunjung, sehingga ini menjadi tontonan dan atraksi. Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menawarkan membership.

Contoh: You are lucky person whenever you eat at Carlos restaurant. Dapatkan hadiah tak terduga ketika makan di restoran. Kami memberi hadiah sesuai ketentuan kami, pelanggan dengan kostum terkompak atau pelanggan ke 150 setiap minggunya, atau pelanggan dengan order terbanyak.

10. Ide Promosi Restoran, Membership Card

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang memiliki pelanggan regular. Ide promosi restoran ini, menjual membership dengan memberikan voucher makan sejumlah tertnetu dan benefit lainya seperti discount 20% untuk desert.  Ide promosi restoran ini boleh dilakukan setiap hari sepanjang tahun. Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menawarkan member get member

contoh: You Win, because we love you, a Rp 250.000 benefit  you only pay Rp.100.000.  voucher sebesar 200 ribu, diskon dessert 20% setiap kali kunjungan, gartis migoreng ultah setiap ulang tahun anda seharga 50.000.

11. Ide Promosi Restoran, 1 price for 3 pcs cake of  your choice

Ide promosi restoran ini hanya berhasil diterapkan untuk restoran yang pelangganya pencinta dessert. Ide promosi restoran ini, menawarkan promosi 3 slice cake  bayar 1 saja,  dengan pembelian minimal 2 meal.  Ide promosi restoran ini boleh dilakukan dihari tertentu sekali seminggu. Ide promosi restoran ini  dapat digabungkan dengan menawarkan membership

contoh: Cake Paradise. GET 3 Slice of cake your choice only pay one, after finished your meal with your friend.

 

 

 

 

Incoming search terms:

  • contoh kata kata promosi cafe
  • contoh kata kata promosi restoran
  • kata kata promosi makanan
  • kata kata promosi cafe
  • contoh kata kata promosi makanan
  • contoh kalimat promosi makanan yang menarik
  • ide kreatif promosi restoran
  • contoh promosi cafe
  • contoh kalimat promosi makanan
  • kata-kata promosi makanan yang menarik
Tagged with 

Comments are closed.